Friday, February 8, 2008

Choco Banana Cake

Ingredients :
3 large eggs
1 cup sugar
2 cups flour
1 cup banana (aku pake pisang raja yang udah diblender ato dialusin pake cara apa aja deeh)
150 gr buttermilk (we can change it with 150 gr butter + 3 tbsp susu kental manis)
1 tbsp roombutter / wijsman
1/2 tsp vanilla extract (powder or liquid)
150 gr chopped chocolate compound (diserut kasar malah lebih baik)





Semasa dalam kandungan
( masih di oven maksudnye)









Sudah mendarat di meja,
keik terlepas dengan sendirinya dari loyang.





Direction :
- kocok telur & gula hingga mengembang & berwarna putih 10-15 menit
- masukkan buttermilk, kocok antara 2-3 menit
- masukkan tepung sambil diayak, aduk rata
- tambahkan campuran pisang & vanilla, terakhir masukkan roombutter, aduk
- tuang 1/2 adonan kedalam loyang ukuran 20x20x5 cm yg sudah diolesi margarine
- taburi dengan coklat compound cincang, tuang sisa adonan diatasnya hingga habis
- panggang selama 20 menit ato sampe kuning kecoklatan (suhu 180 C)
- bila sudah matang, sesaat setelah dikeluarkan dari oven olesi permukaan kue dengan campuran 1 sdm susu + sedikit air matang.
- bila sudah dingin, potong-potong & hidangkan

Ato bungkus dengan kertas roti & simpan di temperatur ruang. Kue macam ini baru kerasa tastenya bila dinikmati keesokan harinya. Ga tau napa, tapi kaya'nya dah ciri khas dia.
Pssstt... aku bikinnya cepet looh, sekitar 30 menit!!

No comments:

Post a Comment

Tinggalkan komen & angpau anda!